Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy pada hari Kamis menuduh pasukan Rusia menembaki daerah yang terendam banjir akibat runtuhnya bendungan yang dahsyat, melukai penyelamat dan menghentikan evakuasi yang sedang berlangsung.Pejabat di kedua belah pihak mengatakan sedikitnya 14 orang tewas dalam banjir, ribuan kehilangan tempat tinggal dan puluhan ribu tanpa air minum setelah keruntuhan.Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis Naskah: Wiyudha Betha DinaragisNarator: Wiyudha Betha DinaragisVideo Editor: Dimas Septian AdiyathamaProduser: Monica ArumMusik: Future Glider - Brian Bolger#Ukraina #Rusia #Bendungankakhovka #JernihkanHarapan