Pengacara keluarga Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak mengatakan, keluarga Brigadir Yosua bersiap-siap kecewa karena proses pengusutan dugaan pembunuhan berencana anak mereka berbelit-belit.
Bahkan berkas para tersangka kasus tersebut hingga kini belum lengkap padahal sudah hampir tiga bulan. Meski demikian, pihaknya tidak akan menyerah.Simak selengkapnya dalam video berikut.Penulis: Reni Susanti
Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Narator: Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Naufal Noorosa RagadiniMusic: Vampire - Emmit Fenn
#FerdySambo #BrigadirJ #KamaruddinSimanjuntak #JernihkanHarapan