Terpidana kasus suap Harun Masiku, Agustiani Tio Fridelina mengaku bahwa dirinya diintimidasi penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) AKBP Rossa Purbo Bekti.Keterangan ini disampaikan Agustiani Tio ketika dihadirkan sebagai saksi dalam sidang praperadilan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Hasto Kristiyanto melawan KPK di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel), Jumat (7/2/2025).Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis Naskah: Arini Kusuma JatiNarator: Arini Kusuma JatiVideo Editor: Agung SetiawanProduser: Dandy Bayu Bramasta#Hukum #Korupsi #ProfilRossaPurboBekti #KarierAKBPRossaMusic: Drop - Anno Domini Beats