Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto mengakui telah melakukan kesalahan karena membuat surat undangan dengan kop dan stempel resmi kementerian untuk acara peringatan haul kedua ibunya.Yandri mengatakan, surat undangan acara peringatan haul, hari santri, dan tasyakuran itu tidak disalahgunakan untuk kepentingan pribadi dan keluarganya.Hal itu diungkap Yandri, Selasa (22/10/2024). Simak selengkapnya dalam video berikut.Video Jurnalis: Rasyid RidhoPenulis: Rasyid RidhoPenulis Naskah: Hanindiya Dwi LestariNarator: Hanindiya Dwi LestariVideo Editor: Hanindiya Dwi LestariProduser: Adisty SafitriMusik: North Oakland Extasy - Squadda B#MenteriDesa #YandriSusanto #UndanganBerstempelKementerian #JernihkanHarapan