Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo meluangkan waktu untuk berpamitan secara khusus dengan para pegawai, unsur pengamanan, petugas kebersihan, hingga jurnalis yang selama ini bekerja di lingkungan Istana.Pada Kamis (10/10/2024) pagi hari tadi, Jokowi dan Iriana meluangkan waktu untuk melakukan sesi foto bersama yang berlangsung di tangga depan istana.Momen itu lantas menjelma menjadi momen penuh haru dan kenangan menjelang berakhirnya masa tugas Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana pada 20 Oktober mendatang.Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis: Fika Nurul UlyaPenulis Naskah: Wiyudha Betha DinaragisNarator: Wiyudha Betha DinaragisVideo Editor: Agung SetiawanProduser: Dandy Bayu BramastaMusik: Good Gig In the Clouds - Joel Cummins#JokoWidodo #Iriana #JokowiPamit #JernihkanHarapanArtikel terkait: https://nasional.kompas.com/read/2024/10/10/12380771/presiden-jokowi-dan-ibu-negara-pamitan-dengan-keluarga-besar-istana