Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gerindra, PAN, PSI, dan Demokrat Akan Hadiri Deklarasi Ridwan Kamil-Suswono Maju Pilkada Jakarta

news
19 Agustus 2024, 14:05 WIB

Dari Gerindra, PAN, PSI hingga Partai Demokrat yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus akan mendeklarasikan Ridwan Kamil (RK) dan Suswono, untuk maju Pilkada Jakarta 2024.

Deklarasi untuk Ridwan Kamil-Suswono sebagai bakal calon gubernur dan wakil gubernur di pemilihan kepala daerah (Pilkada) DKI Jakarta 2024, akan digelar hari ini, Senin (19/8/2024).

Deklarasi KIM Plus untuk Ridwan Kamil-Suswono ini akan dihadiri partai-partai pengusungnya. Di antaranya Golkar, PKS, serta partai-partai yang terkonfirmasi hadir antara lain, Gerindra, PAN, PSI, dan Demokrat.

Ketua DPD Golkar Jakarta Ahmed Zaki Iskandar mengatakan deklarasi KIM Plus atas pencalonan RK-Suswono untuk Pilkada Jakarta ini kemungkinan akan digelar sore, hari ini.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Video Jurnalis: DEW
Penulis : Shela Octavia
Penulis Naskah: Dariz Kartika
Video Editor: Dariz Kartika
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: I Had a Feeling - TrackTribe

#RidwanKamil #Suswono #RKSuswono #Golkar #PKS #DeklarasiRidwanKamilSuswono #Gerindra #PAN #PSI #PartaiDemokrat #PilkadaJakarta #KIMPlus #JernihkanHarapan

Artikel Terkait:
https://megapolitan.kompas.com/read/2024/08/19/09593141/hari-ini-kim-plus-akan-deklarasikan-rk-suswono-maju-pilkada-dki-jakarta

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi