Iran mengatakan bahwa perundingan dengan AS terkait program nuklirnya tidak lagi di Oman.Hal itu dinyatakan oleh Juru Bicara Kemenlu Iran Esmael Baghaei, Senin (14/4/2025).Ia menyebut Teheran tidak menganggap lokasi perundingan sepenting kerangka kerja yang mereka gunakan.Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis naskah: Katarina Astriyani SetyaningsihVideo editor: Katarina Astriyani SetyaningsihProduser: Adisty Safitri#Global #Konflik #NuklirIran #Iran #AS #TrumpMusic: Sinister - Anno Domini Beats