Rumah Sakit Baptis Arab Al-Ahli diserang Israel. Satu-satunya rumah sakit yang masih berfungsi itu kini porak-poranda usai serangan terbaru Israel ke Gaza pada Minggu (13/4/2025).
Serangan Israel ke rumah sakit Gaza ini menghantam departemen operasi bedah rumah sakit dan unit pembangkit oksigen, yang menimbulkan kerusakan parah di beberapa bagian fasilitas. Akibat serangan itu, sebanyak 200 pasien Palestina terpaksa diungsikan dan meninggalkan gedung rumah sakit.Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis naskah: Salsabila Rahman Putri SusenoNarator: Salsabila Rahman Putri SusenoVideo editor: Agung SetiawanProduser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas#Global #Konflik #Israel #Gaza #IsraelSerangRumahSakitGazaMusic: The Empty Moons of Jupiter - DivKid