Beberapa media Vietnam memberitakan lolosnya tim nasional U17 Indonesia ke Piala Dunia U17 2025 di Qatar. Pasukan Garuda Muda memastikan satu tempat di ajang dua tahunan tersebut setelah menaklukkan Yaman dengan skor 4-1 di laga kedua Grup C Piala Asia U17 2025.Laga kedua negara digelar di Prince Abdullah Al Faisal Stadium, Jeddah, Arab Saudi, Senin (7/4/2025) pukul 22.00 WIB. Lalu, apa kata media Vietnam usai timnas U17 Indonesia lolos Piala Dunia U17 2025?Simak selengkapnya dalam video berikut.Penulis: Yefta Christopherus Asia SanjayaPenulis Naskah: Musayadah Khusnul KhotimahNarator: Musayadah Khusnul KhotimahVideo Editor: Aqmal Safa RifaiProduser: Farid FirdausMusik: Victim to Victor - RKVC#Olahraga #SepakBola #TimnasU17Indonesia #PialaDuniaU172025 #MediaVietnamArtikel Terkait: https://www.kompas.com/tren/read/2025/04/08/141500765/kata-media-vietnam-soal-indonesia-lolos-piala-dunia-u17-2025-singgung?page=all#page2