Iran bertekad akan terus mendukung Palestina, termasuk dengan melakukan operasi militer terhadap Israel.Pernyataan ini disampaikan oleh Komandan Pasukan Quds, Esmail Qaani, Rabu (26/3/2025) yang menyebut Iran tetap berkomitmen membantu gerakan perlawanan Palestina melalui berbagai cara.Sebelumnya, Iran telah meluncurkan dua serangan terhadap Israel, yakni True Promise 1 dan True Promise 2, sebagai respons terhadap serangan Israel di Suriah dan pembunuhan tokoh penting Hamas serta Hizbullah.Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis Naskah: Nabilah SafirahNarator: Nabilah SafirahVideo Editor: Aqmal Safa RifaiProduser: Farid FirdausMusic: Violet Vape - Cheel#Global #Perang #Iran #Israel #Palestina #Gaza #EsmailQaani #PasukanQudsIran