Bubur Samin Masjid Darussalam merupakan hidangan khas Banjar, Kalimantan yang selalu hadir dan dinanti masyarakat Solo, Jawa Tengah saat Ramadhan.Sajian dengan rasa rempah yang khas ini memiliki sejarah panjang, dibawa oleh para pendatang dari Banjar yang menetap di Jawa.Tradisi penyajian bubur Samin di Masjid Darussalam telah berlangsung bertahun-tahun dan menjadi daya tarik tersendiri bagi masyarakat Solo maupun pendatang.Selain sebagai simbol berbagi dan keberkahan, bubur Samin juga menjadi bukti harmonisnya budaya. Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis: Labib Zamani, Sari HardiyantoVideo Jurnalis: Fristin Intan SulistyowatiPenulis Naskah: Angela Putri DefanaNarator: Angela Putri DefanaVideo Editor: Angela Putri DefanaProduser: Pythag Kurniati#travel #kuliner #ramadhan2025Artikel terkait:
https://regional.kompas.com/read/2025/03/06/172611778/bubur-samin-banjar-takjil-legendaris-masjid-darussalam-solo-sejak-1985#google_vignette