Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Aroma" Jokowi Usai Kaesang Pimpin PSI: Blusukan hingga Sowan Relawan

hukum&politik
29 September 2023, 09:54 WIB

Putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep, menandai era kepemimpinannya sebagai Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) dengan langkah yang sangat identik dengan ayahnya, blusukan. Setelah ditetapkan sebagai ketua umum pada Senin (25/9/2023) lalu, Kaesang langsung menyambangi warga, termasuk berbagai organisasi relawan pendukung Jokowi.


Penulis: Vitorio Mantalean, Dani Prabowo
Narator: AI Generator
Video Editor: Maulana Mickael
Produser: Maulana Mickael
Music by: Story Block Audio


#aigenerated #JernihkanHarapan #kaesang #blusukan #psi

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi