Beredar unggahan yang mengeklaim bahwa PKS dan Partai Nasdem resmi menunjuk Susi Pudjiastuti sebagai cawapres Anies Baswedan.
Unggahan itu muncul setelah Anies bertemu Susi di Kabupaten Pangandaran, pada Senin (24/7//2023).
Lantas, Apakah informasi tersebut benar? Simak informasi lengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Tim Cek Fakta KOMPAS.com
Video Editor: Angelica Sekar Ratnaningrum
Produser: Akbar Bhayu Tamtomo
Music: Aviated - Nana Kwabena
Artikel terkait: https://www.kompas.com/cekfakta/read/2023/08/01/081600582/-hoaks-pks-dan-nasdem-resmi-tunjuk-susi-pudjiastuti-jadi-cawapres-anies?page=all#page2
#cekfakta #hoaks #AniesBaswedan #SusiPudjiastuti #cawapres #Pilpres2024