Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Demokrat Tunggu Megawati Buka Pintu Rekonsiliasi dengan SBY

hukum&politik
21 Juni 2023, 17:51 WIB

Partai Demokrat menegaskan, bahwa Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono atau SBY sejak dari dulu sudah membuka diri untuk bertemu Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri.

SBY menganggap tidak pernah ada persoalan antara dirinya dengan Presiden ke-5 RI tersebut.

Hal ini diungkapkan Ketua DPP Partai Demokrat Herman Khaeron menyusul wacana pertemuan SBY dengan Megawati.

Wacana tersebut muncul usai adanya pertemuan antara Puan Maharani dengan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) beberapa waktu terakhir.

Herman lantas menuturkan bahwa saat ini pihaknya tinggal menunggu kesediaan Megawati untuk membuka diri.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: NIS

Penulis: Nicholas Ryan Aditya

Penulis Naskah: Fathira Deiza A

Narator: Fathira Deiza A

Video Editor: Bernard Siahaan

Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

Music: Wonders by JVNA

#SBY #Megawati #JernihkanHarapan

Baca berita selengkapnya di artikel berikut:

https://nasional.kompas.com/read/2023/06/21/14072151/demokrat-sebut-sby-sudah-buka-diri-untuk-rekonsiliasi-tinggal-megawati

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi