Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prabowo: Siapa Pun yang Berkuasa, Mari Kita Berkompromi

hukum&politik
17 Mei 2023, 06:59 WIB

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menjamu Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo dan Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) di Kementerian Pertahanan (Kemenhan), Jakarta Pusat, pada Senin (15/5/2023).

Pertemuan antara Prabowo dan Hary Tanoe itu terjadi usai bos MNC tersebut dipanggil Presiden Joko Widodo (Jokowi) di hari yang sama.

Dalam keterangan tertulis yang diterima, Selasa (16/5/2023), Prabowo, Hary Tanoe, dan PSMTI berdiskusi mengenai bagaimana menghasilkan kebijakan yang dapat dimanfaatkan langsung oleh rakyat.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Adhyasta Dirgantara
Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Video Editor: Kelly Stefany
Produser: Yusuf Reza Permadi


Music by: Schizo - Anno Domini Beats

#PertemuanPrabowodanHaryTanoesoedibjo #DiskusiPolitik #JernihkanHarapan

Artikel terkait:
https://nasional.kompas.com/read/2023/05/16/18550911/bertemu-hary-tanoe-prabowo-siapa-pun-yang-berkuasa-mari-kita-berkompromi

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi