Prabowo: Siapa Pun yang Berkuasa, Mari Kita Berkompromi
Kompas
Kompas.com - 17/05/2023, 06:59 WIB
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menjamu Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo dan Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) di Kementerian Pertahanan (Kemenhan), Jakarta Pusat, pada Senin (15/5/2023).
Pertemuan antara Prabowo dan Hary Tanoe itu terjadi usai bos MNC tersebut dipanggil Presiden Joko Widodo (Jokowi) di hari yang sama.
Dalam keterangan tertulis yang diterima, Selasa (16/5/2023), Prabowo, Hary Tanoe, dan PSMTI berdiskusi mengenai bagaimana menghasilkan kebijakan yang dapat dimanfaatkan langsung oleh rakyat.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Adhyasta Dirgantara Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati Video Editor: Kelly Stefany Produser: Yusuf Reza Permadi
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menjamu Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo dan Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) di Kementerian Pertahanan (Kemenhan), Jakarta Pusat, pada Senin (15/5/2023).
Pertemuan antara Prabowo dan Hary Tanoe itu terjadi usai bos MNC tersebut dipanggil Presiden Joko Widodo (Jokowi) di hari yang sama.
Dalam keterangan tertulis yang diterima, Selasa (16/5/2023), Prabowo, Hary Tanoe, dan PSMTI berdiskusi mengenai bagaimana menghasilkan kebijakan yang dapat dimanfaatkan langsung oleh rakyat.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Adhyasta Dirgantara
Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Video Editor: Kelly Stefany
Produser: Yusuf Reza Permadi
Music by: Schizo - Anno Domini Beats
#PertemuanPrabowodanHaryTanoesoedibjo #DiskusiPolitik #JernihkanHarapan
Artikel terkait:
https://nasional.kompas.com/read/2023/05/16/18550911/bertemu-hary-tanoe-prabowo-siapa-pun-yang-berkuasa-mari-kita-berkompromi