Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Putin Dikritik soal Penempatan Nuklir Taktis | Piala Dunia U-20 dan Sanksi FIFA untuk Indonesia

hukum&politik
27 Maret 2023, 21:10 WIB

High Five kembali dengan berita dan informasi terpopuler edisi 27 Maret 2023.

Presiden Rusia Vladimir Putin diketahui telah mengumumkan rencana untuk menempatkan senjata nuklir taktis di salah satu negara tetangga mereka yakni Belarus pada Sabtu lalu.

Anggota Komite Eksekutif dan Ketua Komite Media PSSI, Arya Sinulingga, mengatakan bahwa PSSI akan terus berkoordinasi dengan FIFA untuk menyelamatkan Piala Dunia U20 dan Indonesia.

Persaingan elektabilitas antara Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto disebut saling berkejaran seperti pacuan kuda.

Presiden Taiwan Tsai Ing-wen mengumumkan bahwa Taiwan telah memutuskan hubungan diplomatik dengan Honduras pada Minggu (26/03/2023).

Menko Polhukam Mahfud MD, merespons undangan dari Komisi III DPR RI, soal rapat pembahasan temuan transaksi Rp 349 triliun di Kementerian Keuangan.

Penulis Naskah: Anggie Puspariana

Narator: Wiyudha Betha Dinaragis

Video Editor: Ivan Khabibu Rochman

Produser: Monica Arum

Musik : Mirror Mind - Bobby Richards. Future Glider - Brian Bolger. trout recording- Gone Are The Icons. My Peeps - Aaron Lieberman. trout recording - That Ends Up Inside. Ready-Set-Go! - Magic In The Other.

#HighFive #Populer #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi