Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kode Pemimpin Rambut Putih Jokowi, Benarkah Uban Tanda Orang Berpikir Keras?

news
9 Desember 2022, 20:27 WIB
Presiden Jokowi memicu pembahasan di media sosial buntut ucapannya bahwa rambut putih tanda seseorang berpikir keras.

"Dari penampilan kelihatan, banyak kerutan karena mikirin rakyat, ada yang rambutnya putih semua, ada itu. Lihat rambutnya, kalau putih semua, ini mikirin rakyat," kata Jokowi, saat temu relawan di Gelora Bung Karno.

Terlepas pesan politik yang tersirat, kata-katanya itu memicu penasaran publik soal fakta sesungguhnya.

Apakah benar rambut putih tanda seseorang sering berpikir keras?

Anggapan rambut putih yang dikaitkan dengan kebiasaan berpikir maupun tingkat stres yang dihadapi seseorang bukanlah

Studi Columbia University Vagelos College of Physicians and Surgeons membuktikan memang ada kaitan antara stres dengan rambut putih.

Perubahan protein di rambut yang disebabkan stres pada mitokondria dapat menjelaskan bagaimana stres mengubah rambut menjadi abu-abu.

Selain itu, rambut menyimpan informasi sejarah biologis tubuh termasuk tekanan yang diterima secara fisik dan mental.

Simak penjelasan selengkapnya dalam video berikut.

-----------------------------------------------------

Sumber footage: Kristianto Purnomo, Pexels

Sumber berita: Sekar Langit Nariswari

Penulis naskah: Dino Oktaviano

Video editor: Novan Astono Hervianto

Produser: Dino Oktaviano

Musik: Land of the RetroOnes - RAGE

-----------------------------------------------------

#imajikompascom #kompascom #rambutputih #pemimpinrambutputih #jokowi
Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi