Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penampakan Uang 6,5 Miliar, Dugaan Korupsi Dana BOS

news
2 Desember 2022, 21:43 WIB

Kepala Kejati Jawa Barat Asep N. Mulyana telah menindak dugaan kasus korupsi Dana Bos di MTS.

Kejati Jabar telah menerima penitipan pengembalian dana kerugian sebesar Rp 6,5 M pada Rabu (30/11/2022).

Kasus korupsi pengelolaan Dana Bos untuk pengadaan soal ujian dan lembar jawaban ujian merugikan Rp 22 M.

Kejati Jabar telah menetapkan 4 orang tersangka dugaan Tindak Pidana Korupsi dalam pengelolaan Dana Bos di MTS.

Selengkapnya simak video berikut.

Penulis Naskah: Elisabeth Putri Mulia
Video Editor: Yusuf Reza Permadi
Produser: Yusuf Reza Permadi

#Korupsi #JernihkanHarapan

Musik : Digifunk - DivKid

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi