Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

G20 Bahas Soal Kesehatan Global, Jokowi: Dana Pandemi Perlu Ditambah

news
16 November 2022, 11:26 WIB

BALI, KOMPAS.TV - Sesi kedua pertemuan kepala negara di KTT G20 membahas soal arsitektur kesehatan global.

Presiden Jokowi berharap negara negara G20 ikut mengawal Lembaga Dana Pandemi atau  Pandemic Fund.

Presiden Joko Widodo menyatakan, darurat kesehatan bisa terjadi kapan saja, karena itu ke depan semua negara harus lebih siap menghadapinya.

Negara-negara G20 telah berhasil membentuk dana pandemi atau pandemic fund, namun agar lebih optimal dananya perlu ditambah.

Jokowi juga mengingatkan, pandemi Covid-19 bisa menjadi pelajaran dan berharap tidak terulang lagi.

Baca Juga Presiden Komite Olimpiade Internasional Thomas Bach Hadiri KTT G20 di Bali di https://www.kompas.tv/article/348912/presiden-komite-olimpiade-internasional-thomas-bach-hadiri-ktt-g20-di-bali

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/348916/g20-bahas-soal-kesehatan-global-jokowi-dana-pandemi-perlu-ditambah
Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi