Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Preview Piala Dunia Grup C: Jalan Mudah Tim Tango Menuju 16 Besar

news
7 November 2022, 10:21 WIB

Argentina dijagokan juara grup C, bahkan diunggulkan menjuarai turnamen Piala Dunia 2022 ini.

Arab Saudi diprediksi akan kesulitan melawan tim-tim berat. Namun, Arab Saudi tetap berikan perlawanan sebagai tim ‘underdog’ di grup C.

Meksiko sebagai tim yang diprediksi mampu mengancam posisi Argentina untuk berada di pucuk klasemen grup C.

Polandia mengalami keterpurukan mental setelah finis sebagai juru kunci grup E pada Piala Eropa 2020. Namun, Polandia siap bangkit pada Piala Dunia 2022 ini.

Dari empat tim berikut, siapakah yang bisa melaju ke babak selanjutnya?

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Muhammad Zukhruf Tamzidillah

Video Editor: Muhammad Zukhruf Tamzidillah

Produser: Okky Mahdi Yasser

Music: Mulholland - King Canyon

#JernihkanHarapan #GebyarQatar #PialaDunia2022 #WorldCup2022

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi