Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bobby Nasution Penuhi Undangan KPK, Bahas Kejelasan Aset Tanah di Medan

news
20 September 2022, 07:41 WIB

JAKARTA, KOMPAS TV - Wali Kota Medan Bobby Nasution penuhi undangan Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK pada Senin (19/9).

Kedatangan menantu Presiden Jokowi tersebut berkaitan dengan aset tanah di Medan. KPK dan Bobby membicarakan soal developer yang belum menyerahkan PSU pada pemerintah.

Bobby dan KPK berkolaborasi memonitor penertiban aset di Medan. 

Baca Juga Bobby Nasution Datangi Gedung Merah Putih, Jubir KPK Sebut Terkait Serah Terima Aset PSU Kota Medan di https://www.kompas.tv/article/329950/bobby-nasution-datangi-gedung-merah-putih-jubir-kpk-sebut-terkait-serah-terima-aset-psu-kota-medan

“Ada 106 Developer yang PR kami masih ada 80 lebih lagi, yang tahun ini ada PSU yang akan diserahkan. Seluruh developer yang masih punya PR serahkan PSU-nya dipanggil,” ujar Bobby di Gedung KPK.

“Ada catatan sedikit. Dari 24 yang kami undang, hanya 10 yang hadir.” lanjutnya.

KPK mengapresiasi Pemerintah Kota Medan dan jajaran yang fokus menertibkan aset.

Video Editor: Febi Ramdani

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/330042/bobby-nasution-penuhi-undangan-kpk-bahas-kejelasan-aset-tanah-di-medan
Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi