Inilah detik-detik dramatis saat tim penyelamat menggali puing-puing bangunan yang hancur akibat serangan udara Israel di Khan Younis, Gaza. Dari balik reruntuhan, terdengar tangisan bayi yang lemah.
Tiba-tiba, seorang penyelamat muncul, menggendong bayi yang masih hidup sambil berseru, "Tuhan Maha Besar." Bayi perempuan bernama Ella Osama Abu Dagga, yang baru berusia 25 hari, berhasil diselamatkan meski seluruh keluarganya tewas dalam serangan tersebut. Hanya kakek dan neneknya yang selamat.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Shafa Maulita Maulana
Narator: Shafa Maulita Maulana
Video Editor: Fathir Rohman
Produser: Yusuf Reza Permadi
#Global #Konflik #Gaza #PenyelamatanBayidariReruntuhan #KonflikGaza #Perang
Music: Lights - Patrick Patrikios