Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KLH Pastikan Pagar Laut Tangerang Sepanjang 30 Km Tak Punya Amdal

news
15 Januari 2025, 21:11 WIB

Pemagaran laut sepanjang 30 kilometer di Tangerang, Banten dipastikan tidak memiliki dokumen analisis mengenai dampak lingkungan atau Amdal.

Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) juga memastikan pihaknya tidak pernah mengeluarkan izin pemagaran laut di Tangerang.

Direktur Pengaduan dan Pengawasan Lingkungan Hidup, Ardyanto Nugroho menyatakan pihaknya masih mengkaji kerusakan yang ditimbulkan akibat pemagaran.

Jika terdapat kerusakan maka pelaku pemagaran bisa dijerat sanksi administrasi maupun pidana.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa
Narator: Muhammad Dava Arrifa
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Rizal Setyo Nugroho

Musik: Brooklyn and the Bridge - Nico Staf

#Pagarlaut #Pagarlautmisterius #Tangerang #KLH #pagarmisteriusdiTangerang #Hukum #kriminal #perairanTangerang

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi