Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sejarah Baru! Retno Marsudi Jadi Orang Indonesia Pertama yang Jadi Utusan Khusus PBB

news
14 September 2024, 11:32 WIB

Menteri Luar Negeri RI, Retno Marsudi menjadi orang Indonesia pertama yang ditunjuk Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sebagai utusan khusus untuk isu air. Retno pun merasa terhormat atas amanat baru yang akan ia kerjakan selepas purnatugas sebagai Menteri Luar Negeri RI.

Retno mengatakan, meskipun penunjukan dilakukan pada 13 September 2024, dia akan memulai bekerja di PBB mulai 1 November 2024. Ia juga menyebut, penunjukannya sebagai utusan khusus Sekjen PBB untuk isu air telah dikonsultasikan oleh Presiden Joko Widodo dan Presiden Terpilih Prabowo Subianto.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Singgih Wiryono
Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Agung Setiawan
Produser: Mochamad Sadheli

Musik: Friendly Dance - Nico Staf

#RetnoMarsudi #UtusanKhususPBB #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi