Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PKS Tak Menyesal Batal Usung Anies di Pilkada Jakarta

news
3 September 2024, 13:38 WIB

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Fraksi PKS Hidayat Nur Wahid menyatakan bahwa partainya tak menyesal batal mengusung Anies Baswedan pada Pilkada Jakarta 2024.

Pasalnya, ia mengaku PKS telah berupaya keras untuk mencari teman koalisi sebelum ada putusan MK. Sebab, PKS kekurangan empat kursi DPRD Jakarta untuk mengusung calon.

Karena itu, PKS akhirnya bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju (KIM) yang mengusung Ridwan Kamil-Suswono.

Simak informasinya dalam video berikut ini.

Video Jurnalis: Dimas Nanda Krisna
Penulis Naskah: Dimas Nanda Krisna
Video Editor: Dimas Nanda Krisna
Produser: Nursita Sari

#PKS #aniesbaswedan #hidayatnurwahid #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi