Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Disdik DKI Sebut Guru Honorer yang Terkena "Cleansing" Bisa Ikut Ujian PPPK

news
17 Juli 2024, 19:41 WIB
Plt Kepala Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta Budi Awaluddin mengatakan, guru honorer yang terdampak "cleansing" atau pemberhentian dapat mengikuti ujian pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).

"Bagaimana nasib mereka, nanti kan ada seleksi PPPK di tahun ini. Dan kemarin dari Kemendikbud juga menyatakan bahwa kebutuhan kita kan hampir 1.900-an ya untuk PPPK, untuk guru. Mereka bisa mendaftar ke sana," ujar Budi di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (17/7/2024).

Budi menyebut, cleansing dilakukan lantaran para guru honorer ini diangkat oleh kepala sekolah dengan sistem penyeleksian yang tidak jelas. Mereka juga dibayar menggunakan dana BOS.

Simak selengkapnya dalam video berikut ini!   


Penulis Naskah: Zintan Prihatini  

Video Jurnalis: Zintan Prihatini  

Video Editor: Zintan Prihatini  

Produser: Bagus Santosa

#GuruHonorerDipecat #CleansingGuruHonorer #DisdikDKI #JernihkanHarapan
Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi