Kasus polwan yang membakar suaminya di Mojokerto, Jawa Timur, telah menarik perhatian publik. Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan), polwan Briptu FN mengalami tekanan batin berlapis.
Ketua Komnas Perempuan, Andy Yentriyani, menyatakan bahwa peristiwa tersebut mencerminkan respons dari seorang istri yang mengalami banyak tekanan dalam pernikahannya.
Andy menekankan bahwa kasus ini harus dilihat dalam konteks yang lebih luas mengenai kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) dan tekanan yang dialami oleh korban kekerasan, terutama perempuan.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Melly Hernita Tarigan
Narator: Melly Hernita Tarigan
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas
#Mojokerto #KDRT #IstriBakarSuami #PolwanBakarSuamiDiMojokerto #PolwanBakarSuami #JudiOnline #KomnasPerempuan #JernihMelihatDunia
Music: El Secreto - Yung Logos