Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persemaian Mentawir Habiskan Dana Rp 339 Miliar

news
13 Juni 2024, 07:41 WIB

Pusat persemaian Mentawir di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, memiliki tujuan strategis dalam meningkatkan rehabilitasi hutan dan produksi bibit.

Pusat persemaian Mentawir memiliki area seluas 120 hektar, dengan 30 hektar untuk produksi bibit dan 90 hektar lainnya untuk plasma nutfah nasional.

Fasilitas ini dilengkapi dengan teknologi modern, seperti mesin pengisi media ke dalam paper bag atau polybag dan mekanisme otomatisasi berbasis komputer untuk penyiraman bibit.

Bibit yang tumbuh disini digunakan untuk rehabilitasi hutan melalui penanaman kembali pohon di sejumlah lokasi eks tambang.


Produser : Hilda B Alexander

Penulis : Hilda B Alexander

Video Editor : Christian Ricko Harianto

Narator : Christian Ricko Harianto

Music Background : Bird Song - Roa (https://youtu.be/kAX6bYo5dko?si=Xd3xx0rknyQKoub4)


#IKN #IbuKotaNusantara #PersemaianMentawir #HutanKalimantan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi