Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kolombia Putus Hubungan Diplomatik dengan Israel karena Genosida di Gaza

news
2 Mei 2024, 08:36 WIB

Presiden Kolombia Gustavo Petro mengumumkan pihaknya akan memutuskan hubungan diplomatik dengan Israel mulai Kamis (2/5/2024) menyusul ketegangan antara kedua negara terkait perang Israel-Hamas di Gaza.

Petro mengatakan negaranya akan memutuskan hubungan diplomatik dengan Negara Israel karena memiliki presiden yang melakukan genosida.

Sebelumnya, ia menangguhkan pembelian senjata dari Israel dan membandingkan tindakan negara itu di Gaza dengan tindakan Nazi Jerman.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Novyana Nurmita Dewi
Produser: Farid Firdaus

Music: Inception - Aakash Gandhi

#Kolombia #Israel #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi