Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wakapolri Bantah Ada Perintah soal Pejabat Kampus Buat Video Apresiasi Jokowi

news
8 Februari 2024, 11:45 WIB
Wakil Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Wakapolri) Komjen Pol Agus Andrianto menanggapi perihal hebohnya informasi soal pejabat kampus yang diduga diminta oknum  polisi untuk membuat video apresiasi kinerja Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Agus menjelaskan bahwa informasi itu tidak benar.

Menurutnya, Polri sama sekali tidak pernah menerima perintah tersebut.

Kata Agus, dirinya menduga ada kesalahpahaman saat menerima informasi tersebut.

Sebelumnya, rektor Universitas Katolik Soegijapranata Ferdinandus Hindaro mengaku diminta seseorang yang mengaku polisi untuk membuat testimoni baik kinerja Jokowi.

Tak hanya apresiasi, Hindarto juga mengaku dipaksa untuk menyampaikan bahwa Pemilu 2024 bertujuan untuk mencari penerus Jokowi.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Reza Rifaldi
Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Adisty Safitri
Musik: Raging Streets - SefChol

#RektorUnikaSoegijapranata #VideoApresiasiJokowi #UnikaSemarang #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi