Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wacana Jokowi Jabat 3 Periode Dinilai Lebih Buruk dari Masa Orde Baru

news
31 Maret 2022, 18:30 WIB
Wacana supaya Presiden Joko Widodo menjabat 3 periode kembali diperbincangkan, setelah Ketua DPP APDESI Surtawijaya menyampaikan hal tersebut.

Sosiolog dari Universitas Negeri Jakarta Robertus Robet, ikut menyoroti sikap para kepala desa yang mendukung ide Jokowi 3 periode. Menurutnya, sikap politik yang ditunjukkan Surta yang mengusung gagasan itu lebih buruk dari masa Orde Baru.

Sebab, gagasan itu seolah menentang UUD 1945 yang menjadi landasan hukum pemerintah yang sudah membatasi masa jabatan presiden dan wakil presiden.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Aryo Putranto Saptohutomo
Penulis Naskah: Claudia Aviolola
Narator: Claudia Aviolola
Video Editor: Claudia Aviolola
Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

#JernihkanHarapan
Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi