Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Uni Eropa Dukung Kesuksesan Presidensi G20 Indonesia

news
31 Maret 2022, 14:07 WIB

Uni Eropa (UE) menegaskan komitmen UE untuk mendukung Indonesia meraih kesuksesan dalam presidensi G20 tahun ini.

Tak hanya dari UE, lima negara anggota yang menjadi bagian dari G20 yakni Jerman, Italia, Perancis, Belanda, dan Spanyol juga turut mendukung Indonesia.

Duta Besar Uni Eropa (UE) untuk Indonesia Vincent Piket mengatakan, tema presidensi Indonesia yakni “Recover Together, Recover Stronger” merupakan tema yang sangat tepat, mengingat saat ini dunia masih dibayangi oleh dampak pandemi Covid-19.

Menurutnya, dunia perlu segera pulih dari krisis yang diakibatkan oleh pandemi, baik secara ekonomi maupun sosial, dan perlu bersiap menghadapi pandemi di masa depan atau krisis lain yang serupa.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Danur Lambang Pristiandaru

Penulis Naskah: Claudia Aviolola

Narator: Claudia Aviolola

Video Editor: Alfiyan Oktora Atmajaya

Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

#JernihkanHarapan #PresidensiG20

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi