Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Integrasi Tarif Transportasi Umum Bisa Kalahkan Pamor Transportasi Daring

news
21 Maret 2022, 15:15 WIB

Pengamat Transportasi Universitas Trisakti Yayat Supriyatna mengatakan, pamor transportasi online bisa jadi kalah di kemudian hari dengan adanya integrasi tarif transportasi umum di Jakarta. 

"Tarif Rp 10.000 ini bisa mengalahkan (pamor transportasi) online yang sudah terlalu mahal sekarang," ucapnya saat dihubungi melalui telepon, Senin (21/3/2022).

Menurutnya, warga akan perlahan-lahan beralih menggunakan transportasi umum karena tarif transportasi online pun kian hari semakin mahal. Diberitakan sebelumnya, tarif integrasi transportasi umum yang akan ditetapkan sebesar Rp 10.000.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Singgih Wiryono

Penulis Naskah: Meiva Jufarani 

Video Editor: Adimas Afif Nugroho

Produser: Naufal Noorosa 

#IntegrasiTarif #TransportasiUmum #Jakarta #JernihkanHarapan #SuaraKompas

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi