Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bawaslu Tidak Akan Hadiri Rakor Penundaan Pemilu

news
20 Maret 2022, 19:03 WIB

Perwakilan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) tidak akan hadir dalam rapat koordinasi pembahasan penundaan Pemilu 2024 yang akan dilaksanakan di Balikpapan, Kalimantan Timur. Anggota Bawaslu RI Rahmat Bagja menegaskan, tidak ada wacana penundaan pemilu di internal penyelenggara pemilu.

Menurut rencana, rapat koordinasi mengenai isu penundaan pemilu itu digelar pada 21 Maret 2022. Undangan rapat koordinasi itu dikeluarkan oleh Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Kemenko Polhukam). Menko Polhukam Mahfud MD mengkonfirmasi undangan tersebut.

Penulis: Tsarina Maharani

Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah

Video Editor: Ivan Khabibu Rochman

Produser: Naufal Noorosa

#Bawaslu #Penundaanpemilu #Pemilu2024 #JernihkanHarapan

Jelajahi Tentang

Kompas.com Play

Lihat Semua

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Terkait
Komentar

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Tulis komentar Anda...
Video Terkini
Jelajahi