Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mau Umur Panjang? Udara Bebas Polutan Solusinya

8 Oktober 2023, 10:44 WIB

Umur panjang enggak cuma ditentukan oleh kesehatan fisik, tetapi juga lingkungan. Dan, salah satu indikator kesehatan lingkungan adalah polusi udara. Riset yang dilakukan sejak lebih dari 3 dasawarsa lalu menunjukkan, polusi memperpendek umu dan udara bersih memperpanjangnya. Riset di 6 kota di Amerika Serikat adalah yang dipublikasikan pada tahun 1993 adalah salah satu yang paling komprehensif dalam memberi bukti hubungan polusi dan kematian.

Riset di China pada tahun 2013 memperkayanya dengan memberi bukti kuantitatif berapa tahun umur warga bisa berkurang jika udara penuh polutan. Agustus 2023, Energy Policy Institute di Universitas Chicago memberi bukti bahwa dengan mengendalikan kualitas udara, orang Indonesia bisa berumur lebih panjang.

Penulis Naskah: Yunanto Wiji Utomo
Narator: Firzha Ananda Putri
Video Editor: Adimas Afif Nugroho
Produser: Deta Putri Setyanto

#PolusiUdara #OhBegitu #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke