Rusia mengatakan pada Rabu (4/10/2023) bahwa Jepang gagal memberikan informasi lengkap tentang air radioaktif yang dibuang dari pembangkit listrik tenaga nuklir Fukushima yang rusak.
Ini dilakukan meskipun ada permintaan berulang kali dari Rusia dan China. Jepang mulai melepaskan air radioaktif yang telah diolah dari Fukushima ke Samudera Pasifik pada Agustus.
Selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Tito Hilmawan Reditya
Penulis Naskah: Anneke Sherina Ramadhani
Narator: Anneke Sherina Ramadhani
Video Editor: Menika Ambar Sari
Produser: Ira Gita Natalia Sembiring
Musik:Demon - JVNA
#Jepang #Rusia #China #JernihkanHarapan
Artikel Terkait:
https://www.kompas.com/global/read/2023/10/05/151500870/rusia-sentil-jepang-sebut-sengaja-rahasiakan-informasi-fukushima