Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diskusi Golkar yang Ricuh Berujung Pemeriksaan Etik Sang Inisiator

4 Agustus 2023, 23:03 WIB

Senior inisiator Gerakan Muda Partai Golkar Sirajuddin Abdul Wahab diperiksa oleh Dewan Etik Golkar terkait kericuhan yang terjadi saat diskusi "Selamatkan Partai Golkar Menuju Kemenangan Pileg 2024".


Diketahui, kericuhan tersebut mengakibatkan sejumlah wartawan terpukul hingga adanya pelemparan handphone oleh massa yang tidak tahu asalnya dari mana.


Mereka meminta agar diskusi itu tidak dilanjutkan.


Sirajuddin mengatakan bahwa dirinya telah menegaskan kepada Dewan Etik Golkar kalau ia menyayangkan adanya tindakan premanisme dan kekerasan terhadap sejumlah wartawan.


Seharusnya, kata Sirajuddin, wartawan tidak boleh mengalami kekerasan fisik karena sudah dilindungi oleh undang-undang.


Hal itu disampaikannya usai diperiksa oleh Dewan Etik Golkar selama dua jam di Kantor DPP Golkar, Jakarta Barat, Jumat (4/8/2023).


Simak selengkapnya dalam video berikut ini.


Video Jurnalis: Claudia Aviolola

Produser: Rakhmat Nur Hakim

Video Editor: Claudia Aviolola

Musik: Beyond-Patrick Patrikios


#JernihkanHarapan #GolkarRicuh #SirajuddinAbdulWahad

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke