Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan bahwa serangan Rusia terhadap infrastruktur pelabuhan menunjukkan bahwa negara tersebut berniat untuk menciptakan bencana global.
Sebab serangan Rusia itu dinilai berpotensi memicu krisis dalam hal makanan, harga, dan pasokan.
Zelensky juga mengatakan bahwa Rusia telah bertindak gila dan membutuhkan krisis harga dan gangguan pasokan.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Tito Hilmawan Reditya
Penulis Naskah: Hanindiya Dwi Lestari
Video Editor: Hanindiya Dwi Lestari
Produser: Naufal Noorosa Ragadini
Music: Icelandic Arpeggios - DivKid
#VolodymyrZelensky #RusiaBerniatCiptakanBencanaGlobal #Rusia #JernihkanHarapan
Baca juga: https://www.kompas.com/global/read/2023/08/03/160000770/zelensky--rusia-berniat-ciptakan-bencana-globalÂ