Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rusia Siap Kembali ke Kesepakatan Biji-Bijian, tapi Ada Syaratnya…

2 Agustus 2023, 21:30 WIB

Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan Moskwa siap untuk kembali ke kesepakatan biji-bijian Laut Hitam segera setelah Barat memenuhi kewajibannya sehubungan dengan ekspor biji-bijian Rusia sendiri.

Kesepakatan itu, yang ditengahi oleh Turkiye dan PBB pada Juli 2022, memungkinkan ekspor biji-bijian yang aman dari pelabuhan Laut Hitam Ukraina.

Bulan lalu, Moskwa keluar dari kesepakatan, menuduh Barat menghambat ekspor biji-bijian dan pupuk Rusia sendiri.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Anggie Puspariana
Video Editor: Anggie Puspariana
Produser: Yusuf Reza Permadi   

Musik: Cosmic Drift - DivKid

#KesepakatanLautHitam #VladimirPutin #Barat #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke