Badan antariksa Nasional Amerika Serikat (NASA) dilaporkan kehilangan kontak dengan stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS).
Kejadian yang baru pertama kalinya dalam sejarah ini disebabkan karena pemadaman listrik di gedung NASA Johnson Space Center di Houston pada Selasa (25/7/2023).
Pemadaman listrik itu terjadi saat pekerjaan peningkatan sedang berlangsung di gedung di Johnson Space Center di Houston. Badan antariksa itu pun harus mengandalkan sistem kontrol cadangan untuk pertama kalinya.
Simak selengkapnya.
Penulis: Monika Novena
Penulis Naskah: Anneke Sherina Ramadhani
Narator: Anneke Sherina Ramadhani
Video Editor: Dimas Bagasgara
Produser: Sherly Puspita
Musik oleh: DivKid - Icelandic Arpeggios
#NASA #ISS #JernihkanHarapan