Serangan berturut-turut Rusia seminggu terakhir turut meluluhlantakkan sebuah Gereja Katedral bersejarah Ukraina di Odessa. Katedral Transfigurasi adalah salah satu katedral ortodoks terpenting dan terbesar di Odessa.
Diakon Agung Andrii Palchuk mengatakan kerusakan itu disebabkan oleh serangan langsung dari misil Rusia yang menembus gedung hingga ke ruang bawah tanah dan menyebabkan kerusakan yang signifikan.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Meiva Jufarani
Narator: Meiva Jufarani
Video Editor: Meiva Jufarani
Produser: Mochamad Sadheli
Musik: Forest Lullabye - Asher Fulero
#Rusia #GerejaKatedral #SeranganRusia #Invasi #Odessa #JernihkanHarapan