Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Lagi Jemaah Haji Indonesia yang Hilang Ditemukan Wafat

17 Juli 2023, 07:59 WIB

Suharja Wardi Ardi (69), jemaah haji Embarkasi Kertajati, Jawa Barat, yang hilang saat wukuf di Arafah, Arab Saudi, ditemukan sudah dalam keadaan wafat.

Petugas haji menemukan jenazah Suharja di ruang penyimpanan jenazah Rumah Sakit Mu'aisyim, Mina, Makkah.

Direktur Jenderal (Dirjen) Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Hilman Latief mengatakan, saat ditemukan, Suharja sudah tidak lagi mengenakan gelang haji.

Keadaan itu yang menyebabkan proses identifikasinya memerlukan kesaksian langsung oleh anggota keluarganya.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis : Reni Susanti

Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis

Narator: Wiyudha Betha Dinaragis

Video Editor: Menika Ambar Sari

Produser: Naufal Noorosa Ragadini

Musik:Borderless - Aakash Gandhi

#HajiIndonesia #HajiHilang #JemaahHajiHilang #JernihkanHarapan

Baca juga: https://bandung.kompas.com/read/2023/07/16/215249578/jemaah-haji-asal-jabar-yang-hilang-ditemukan-telah-wafat-dishalatkan-di 

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke