Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Biden Santai meski Sebut Xi Jinping Diktator: AS-China Tetap Biasa Saja

23 Juni 2023, 18:02 WIB

Presiden Amerika Serikat Joe Biden menilai komentarnya yang menyebut Presiden China Xi Jinping sebagai diktator tidak berdampak pada hubungan negaranya dengan China. Biden juga menolak untuk menarik kembali pernyataannya bernada sentimen tersebut.

"Gagasan untuk memilih atau menghindari perkataan dari apa yang saya pikirkan adalah fakta yang terkait hubungan dengan China, bukan sesuatu yang akan banyak saya ubah," kata Biden.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Meiva Jufarani
Narator: Meiva Jufarani
Video Editor: Adimas Afif Nugroho
Produser: Mochamad Sadheli

Musik: Run - Max Surla_Media Right Productions

#JoeBiden #XiJinping #China #AmerikaSerikat #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke