Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Petugas Keamanan Lontarkan Kalimat Seksis ke Jurnalis, KPK Minta Maaf

20 Juni 2023, 12:56 WIB

Pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diduga melecehkan secara verbal sejumlah wartawan perempuan yang meliput pemeriksaan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo, Senin (19/6/2023).

Hal tersebut terjadi saat sejumlah wartawan perempuan berdesak-desakan meliput Syahrul yang berjalan menuju mobilnya.

Kemudian, seorang pria yang diketahui sebagai petugas keamanan di KPK melontarkan kalimat yang tidak pantas saat tengah berdesakan.

Diketahui, hingga video ini ditayangkan pelaku belum meminta maaf kepada wartawan atas kejadian tersebut. Namun, kedua pihak berencana melakukan pertemuan pada hari ini.

Simak selengkapnya dalam video berikut

Penulis: Syakirun Ni'am

Penulis Naskah: Dica Septhian Herlambang

Narator: Dica Septhian Herlambang

Video Editor: Abdul Azis

Produser: Ira Gita Natalia Sembiring

Musik: Final Boss - Myuu.

#JernihkanHarapan #JernihMemilih #PegawaiKPK #Jurnalis

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke