Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PDI-P Beberkan Tujuan Partainya Ajak Demokrat Bertemu

12 Juni 2023, 20:28 WIB

Ketua DPP PDI-P Said Abdullah menilai, partainya perlu mengajak Partai Demokrat berkomunikasi sebelum menghadapi Pemilu 2024.

Hal itu disampaikan Said menanggapi Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat sekaligus Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono yang bertemu dengan Presiden Jokowi pada Minggu kemarin.

Said mengatakan, dalam komunikasi itu, partainya tetap menjaga etika atau fatsun politik.

Ia juga menyatakan, tak ada niatan PDI-P ingin merusak koalisi atau kerja sama politik yang sudah dibangun Partai Demokrat bersama Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP).

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Nicholas Ryan Aditya

Video Jurnalis: NIS, FIR

Penulis Naskah: Chrisstella Efivania Rosaline

Narator: Chrisstella Efivania Rosaline

Video Editor: Farah Chaerunniza

Produser: Adisty Safitri

Musik: Criminal Elements - Global Genius

#PDIP #Demokrat #AHY #Puan #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke