Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rusia Klaim Serangan Balasan Ukraina Gagal

10 Juni 2023, 17:21 WIB

Presiden Rusia, Vladimir Putin mengklaim Ukraina telah memulai serangan balasan ke Rusia pada Jumat (9/6/2023). Namun, menurutnya, serangan balasan Ukraina itu gagal menembus pertahanan Rusia.

Kami dapat dengan pasti menyatakan bahwa serangan Ukraina ini telah dimulai dengan penggunaan cadangan strategis," kata Putin dalam konferensi pers di Sochi, Krasnodar Krai, Rusia pada Jumat (9/6/2023).

"Tetapi pasukan Ukraina tidak mencapai tujuan mereka di area pertempuran mana pun," tambahnya.

Dia mengatakan pasukan Ukraina telah menderita kerugian yang signifikan tapi potensi serangan pasukan Ukraina ke Rusia masih tetap ada.

Simak selengkapnya dalam video ini!

Penulis: Tito Hilmawan Reditya

Penulis Naskah: Catalina Junifer Tandean

Narator: Catalina Junifer Tandean

Video Editor: Dina Rahmawati 

Produser: Rose Kumala Dewi

Musik: The Battle of 1066

Artikel Terkait:

https://www.kompas.com/global/read/2023/06/09/210000370/serangan-balik-ukraina-dibantu-tank-barat-dilaporkan-terjadi-di-orikhiv

#Rusia #Ukraina #Putin #PerangRusiaUkraina #SeranganBalikUkraina #JernihkanHarapan #JernihMemilih

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke