Deputi Badan Pemenangan Pemilu Partai Demokrat Kamhar Lakumani menjelaskan maksud dari pernyataan Ketua Badan Pemenangan Pemilu Partai Demokrat Andi Arief soal evaluasi menyeluruh terhadap Anies Baswedan, Selasa (6/6/2023).
Kamhar mengatakan, maksud dari evaluasi tersebut bukanlah menarik dukungan dari Anies Baswedan dan Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP).
Kata Kamhar, evaluasi yang dimaksud adalah evaluasi pemenangan pemilu untuk Anies Baswedan.Â
Simak selengkapnya dalam video berikut.Â
Video Jurnalis: Syalutan Ilham
Penulis Naskah: Syalutan Ilham
Video Editor: Syalutan Ilham
Produser: Rakhmat Nur Hakim
#aniesbaswedan #jernihmemilih #JernihkanHarapan