Presiden Serbia Aleksandar Vucic mengatakan kepada wartawan hari Kamis bahwa dia akan melakukan yang terbaik untuk meredakan ketegangan etnis di Kosovo. Dia meminta etnis Serbia di Kosovo untuk menjaga protes tetap damai.
Sebelumnya Pasukan dari pasukan penjaga perdamaian pimpinan NATO di Kosovo pada hari Selasa menggunakan pagar logam dan penghalang kawat berduri untuk memperkuat posisi di kota utara menyusul bentrokan dengan etnis Serbia di sana yang menyebabkan 30 tentara internasional terluka.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Narator: Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Wiyudha Betha Dinaragis
Produser: Monica Arum
Musik: Jungle by Aakash Gandhii
#Kosovo #Serbia #NATO #JernihkanHarapan