Deputi Bidang Protokol, Pers dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin menyampaikan bahwa Presiden Jokowi menghormati pilihan masyarakat dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 meski campur tangan di dalamnya.
Ia menyebut presiden akan menerima hasil pilihan rakyat dalam pemilu mendatang.
Sebagai informasi Kepala Negara bertemu para pemimpin media nasional dan pegiat media sosial di Istana Kepresidenan, Jakarta. Â
Bey mengungkapkan bahwa Presiden ikut campur untuk kepentingan pemilu yang demokratis.
Ia juga menyampaikan bahwa Presiden ingin pemimpin nasional ke depan bisa mengawal dan melanjutkan sejumlah kebijakan strategis seperti pembangunan IKN, hilirisasi, dan transisi energi bersih.
Penulis : Dian Erika Nugraheny
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Narator : Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Fiebe Virginia
Produser: Yusuf Reza Permadi
#Jokowi #Pemilu #JernihkanHarapan
Â
Music: Broken Drum Machine - Godmode
Artikel terkait :
https://nasional.kompas.com/read/2023/05/30/09080871/jokowi-cawe-cawe-pemilu-tetapi-janji-hormati-pilihan-rakyat